Possessor(s) adalah game aksi side-scroller serba cepat dengan gaya pertarungan yang terinspirasi oleh genre pertarungan platform, dengan sudut pandang kisah yang diceritakan melalui berbagai karakter berbahaya, dan latar belakang dunia yang saling terhubung serta siap untuk dieksplorasi.

Login untuk menambahkan item ini ke wishlist-mu, mengikutinya, atau mengabaikannya

Lihat keseluruhan koleksi Devolver Digital di Steam
Bhs. Indonesia tidak didukung

Produk ini tidak didukung dalam bahasamu. Silakan tinjau daftar bahasa yang didukung di bawah ini sebelum melakukan pembelian.

Beli Possessor(s)

PENAWARAN PERKENALAN! Penawaran berakhir 25 November

-15%
$17.99
$15.29

Beli Heart Machine Collection BUNDEL (?)

Terdiri dari 3 item: Possessor(s), Hyper Light Drifter, Solar Ash

-20%
-3%
$62.38
$60.21

Beli Possessor(s) x Salt and Sanctuary BUNDEL (?)

Terdiri dari 2 item: Possessor(s), Salt and Sanctuary

-10%
-8%
$32.38
$29.95

Beli Possessor(s) x Bo: Path of the Teal Lotus BUNDEL (?)

Terdiri dari 2 item: Possessor(s), Bo

-10%
-7%
$34.18
$31.75
 

Tentang Game Ini

Possessor(s) adalah game aksi side-scroller serba cepat dengan gaya pertarungan yang terinspirasi oleh genre pertarungan platform, dengan sudut pandang kisah yang diceritakan melalui berbagai karakter berbahaya, dan latar belakang dunia yang saling terhubung serta siap untuk dieksplorasi.

Bermainlah sebagai Luca, sang host; dan Rhem, rekannya yang tidak begitu kooperatif, untuk menjelajahi kota terkarantina yang terkoyak dan dibanjiri oleh bencana antar dimensi. Satu-satunya harapan mereka untuk bertahan hidup adalah dengan belajar hidup berdampingan.

Dunia Yang Terpecah Belah

Possessor(s) mengambil latar tempat di hamparan kota besar yang saling terhubung, mulai dari gedung pencakar langit yang telah runtuh hingga akuarium yang terbengkalai, semuanya dipenuhi rahasia. Lingkungan 3D yang sangat indah membentuk latar belakang yang menakjubkan tempat karakter yang dianimasikan dan digambar tangan berada, serta aksi horor fiksi ilmiah yang misterius menjadi pusat perhatian.

Narasi Yang Kompleks

Pilih beberapa jalur dalam struktur dunia terbuka sambil mencari kebenaran di balik bencana yang melanda. Temui sejumlah karakter yang menarik, masing-masing dengan kisah memilukan yang bisa diikuti setelah kehancuran terjadi.

Interaksi Yang Presisi

Gameplay berpusat pada platforming yang presisi dan pergerakan cepat dengan berbagai kemampuan gerakan unik yang tersambung ke pertarungannya yang menegangkan dan presisi. Seimbangkan serangan darat dan udara, penuh dengan kombo dan tipuan sambil menghadapi berbagai musuh yang mematikan dan bos yang menantang. Temukan dan buka beragam senjata kuat dan upgrade untuk memperkuat persenjataanmu, lalu jelajahi area yang sebelumnya tidak dapat diakses.

Persyaratan Sistem

    Minimum:
    • Prosesor 64-bit dan OS diperlukan
    • OS: Windows 10 x64 Bit
    • Prosesor: Intel Core i5-3470 / AMD FX-8350
    • Memori: 8 GB RAM
    • Grafis: GeForce GeForce GTX 960 (4096 MB), Radeon R9 380 (4096 MB), Arc A380 (6144 MB)
    • DirectX: Versi 12
    • Penyimpanan: 4 GB ruang tersedia
    • Catatan Tambahan: Low Quality setting, in 1080p, producing 30+ FPS
    Direkomendasikan:
    • Prosesor 64-bit dan OS diperlukan
    • OS: Windows 11 x64 Bit
    • Prosesor: Intel Core i7-6950X / AMD Ryzen 5 2600
    • Memori: 16 GB RAM
    • Grafis: GeForce GTX 1080 Ti (8192 MB), Radeon RX Vega 56 (8192 MB)
    • DirectX: Versi 12
    • Penyimpanan: 4 GB ruang tersedia
    • Catatan Tambahan: High Quality setting, in 1080p, producing 60 FPS

Ulasan pelanggan untuk Possessor(s) Tentang ulasan pengguna Preferensimu

Ulasan Umum:
Positif (10 ulasan)






Untuk melihat ulasan dalam rentang tanggal tertentu, klik dan seret pilihan pada grafik di atas atau klik bilah spesifik.




Ulasan filter berdasarkan waktu bermain pengguna saat ulasan ditulis:



Tidak ada minimum sampai Tidak ada maksimum

Tampilkan ulasan dalam urutan tampilan yang dipilih





Pelajari Lebih Lanjut
Filter
Tidak Termasuk Aktivitas Ulasan Keluar Topik
Waktu bermain:
Seringnya Dimainkan di Steam Deck
Tidak ada ulasan lainnya yang cocok dengan filter di atas
Sesuaikan filter di atas untuk melihat ulasan lainnya
Memuat ulasan...